Home » » 11 januari

11 januari

mungkin ini bukan tentang lagu 11 januari yang di ciptakan arman maulana untuk mengenang hari pernikahanya dengan dewi gita, tapi tentang aktifitas saya pada 11 januari.
hari ini memang sering terdengar di telinga kita semenjak ada lagu 11 januari meskipun ngak bulan januari.
karena ujian sudah selesai saya udah ga ada kegiatan lagi artinya saya jadi pengangguran!!!
yah seperti biasanya sebagai seorang pengangguran terselubung saya berusaha untuk menyibukan diri meskipun nggak sibuk2 banget. manusia tanpa kesibukan adalah mati. kata2 itu lah yang saya jadikan untuk menyibukan diri meskipun hanya untuk membaca2 buku atau mengupdate isi blog.
 saya coba lihat ke garasi parkir ternyata vespa kesayangan udah terlihat kusam penuh dengan debu jalanan.
pagi ini saya ada rencana untuk memanjakan "juminten" yang udah sekian bulan tidak saya mandikan. padahal dialah yang setia mengantar saya kemanapun saya pergi. saya hanya minta di "service" tanpa memberi timbal balik, sama halnya dengan pertemanan sudah sepatutnya kita meniru apa yang saya lakukan tehadap juminten.
saat memandikan vespa datang seorang teman saya kira2 jam 9.30wib, dia sebetulnya mau ujian, berhubung melewati kosan dia sempatkan diri untuk mampir dulu mengingat ujianya baru berlangsung jam 10.00wib.
py ndes? sapa saya sambil membukakan gerbang, meh titip leptop ki lo. owh yo leboke kamar ae jawab saya.
setelah meletakan leptop di langsung berpamitan kepada saya, ternyata temensaya ini menitipkan leptop karena ingin menguji joba program yang di buatnya, temen saya sendiri membuat aplikasi perpustakaan menggunakan visual voxpro. namun programnya masih banyak kesalahan ketika di test padahal temen saya ini ujian seminar senin besok (14/01/2013) namun temen saya ini tidak menyerah untuk menyelesaikan program yang rencananya akan dijadikan laporan kerja prakteknya itu.
kerja kerasnya akhir nya  berbuah manis usahanya untuk menyelesaikan program aplikasi nya selesai, aplikasi yang dibuatnya selama berbulan2 ini akhirnya siap untuk diujikan.
semua itu butuh proses ucap dia. okedeh  saut saya.
owh ya hampir terlupa pada 11 januari kemaren roy suryo di ankat jadi mentri pemuda dan oleh raga menggantikan andi  malarangeng. hal ini menarik untuk di bahas bagaimana bisa seorang yang tak mempunyai backround di bidang kepemudaan ataupun olahraga di jadikan mempora oleh SBY, kita sendiri tau bahwa roy suryo adalah seorang pakar telematika. yang kepakaranya sendiri masih diragukan oleh banyak kalangan.

roy suryo

pakar telematika yang menjadi anggota dewan ini sering kali menganalisis foto2 vulgar para artis untuk menentukan apakah foto itu benar2 asli atau palsu, saya sendiri juga sendiri bertanya2 menggunakan sofwere apa beliu untuk menentukan hal tersebut? setau saya sih hanya dengan softwere photosop kita
udah dapat mengetahui hal tersebut, nggak tau roy suryo pake softwere apa?
masak iya roy suryo pake softwere photoshop? enak bener dia modal photoshop bisa jadi mentri yang notabene tidak di bidangnya tersebut.
ah sudah lah semoga saja si roy mampu menyelesaikan masalah yang ada dan meningkatkan prestasi di bidang olahraga.

0 komentar:

Post a Comment

Download

Blog Archive

ProgramerGagal. Powered by Blogger.